Toboali, Bangka Selatan – Tiga Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Bawaslu Kabupaten Bangka Selatan mengikuti kegiatan Pembukaan Latihan Dasar (Latsar) CPNS Bawaslu Tahun 2025 Angkatan 1 hingga 24 yang digelar secara daring melalui Zoom Meeting,
Banda Aceh, NAD - Ketua Bawaslu RI, Rahmat Bagja, menegaskan bahwa kerja pengawasan pemilu tidak berhenti meskipun tahapan Pemilu dan Pemilihan telah selesai. Menurutnya, pengawasan bukan hanya dilakukan pada hari pemungutan suara, tetapi berlangsung secara berkelanjutan.
Toboali – Bawaslu Republik Indonesia resmi memulai Kick Off Orientasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tahun 2025 pada Kamis (21/8/2025).